Diskusi Panel Serial-II:
APLIKASI LOGCOVID: JEMBATAN INFORMASI KEBUTUHAN RUMAH SAKIT-DONATUR/FILANTROPI-SUPPLIER.

Lonjakkan kasus pada pandemi COVID-19 yang sangat tinggi pada saat ini, menyebabkan kurangnya berbagai logistik kesehatan antara lain: oksigen, tempat tidur, APD, HFNC, oxymetri, dll.

Untuk mengatasi hal tersebut, sangat dibutuhkan suatu aplikasi yang menjembatani informasi tentang:
- Apa prioritas kebutuhan RS?
- List donator/filantropi dan jenis barang yang dapat disumbangkan.
- Ketersediaan dan harga logistik kesehatan ditingkat supplier.

Untuk menjawab kebutuhan tersebut, Staff Khusus Menkes RI, Prof.dr. Laksono Trisnantoro, Msc, PhD, bersama

IndoHCF berkolaborasi dengan:
KREKI,
IKKESINDO,
PERSI,
GAKESLAB INDONESIA,
ASPAKI &
Perhimpunan Filantropi Indonesia,

dengan didukung oleh idsMED bermaksud menyelenggarakan Diskusi Panel Serial ke- II dengan topik:

APLIKASI LOGCOVID: JEMBATAN INFORMASI KEBUTUHAN RUMAH SAKIT-DONATUR/FILANTROPI-SUPPLIER

Hari/Tanggal: Jumat, 16 Juli 2021

Waktu: 13.00 - 15.00 WIB

PEMBUKAAN & PENGANTAR:
1. Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, MARS - Ketua Umum IndoHCF, KREKI, & IKKESINDO

NARASUMBER:
Dr. dr. Tauhid Nur Azhar, MSi.Med - Wakil Ketua Task Force Riset Inovasi dan Teknologi COVID-19 BPPT RI.

PENGARAH:
Prof.dr. Laksono Trisnantoro, Msc, PhD - Staff Khusus Menkes RI Bidang Ketahanan Industri Obat dan Alat Kesehatan.

PENANGGAP UTAMA:
1. Prof. dr. Abdul Kadir, Ph.D. Sp.THT-KL(K) MARS - Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan, KEMENKES RI

2. dr. Kuntjoro Adi Purjanto, M.Kes - Ketua Umum Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI).

3. Dr. Daryo Soemitro, SpBS - IKKESINDO

4. Ir. Ade Tarya Hidayat - Ketua Umum Asosiasi Produsen Alat Kesehatan Indonesia (ASPAKI)

5. Drs. H. Sugihadi HW,MM. - Ketua Umum GakeslabIndonesia.

6. dr. Jodi Visnu, MPH - Peneliti Filantropi Kesehatan

MODERATOR:
Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, MARS - Ketua Umum IndoHCF, KREKI, & IKKESINDO

SILAHKAN REGISTRASI UNTIK MENGIKUTI ACARA MELALUI TAUTAN BERIKUT:

Link Zoom: https://bit.ly/diskusi-panel-logcovid
Meeting ID: 921 8691 2949
Passcode: 407406

Link Streaming Youtube: https://krm.li/diskusi-panel-logcovid-streaming

Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut, silahkan menghubungi PIC acara kami:

Yalissa – 082119000989

SALAM SEHAT
PANITIA

  Komentar

Komentar Hanya Untuk Member

Komentar hanya bisa dilakukan oleh member IndoHCF.
Belum memiliki akun? klik disini untuk membuat akun baru.

  Baca Juga

"PRO-KONTRA IVERMECTIN & VIT D DOSIS TINGGI UNTUK PENCEGAHAN DAN PENGOBATAN COVID-19"

BIBIR COVID SERIAL KE-XXXV: PRO-KONTRA IVERMECTIN & VIT D DOSIS TINGGI UNTUK PENCEGAHAN DAN PENGOBATAN COVID-19 Tingginya lonjakan k…

WEBINAR "PENANGGULANGAN KEGAWATDARURATAN MEDIS BAGI MASYARAKAT AWAM" - SERIAL VI

BIBIR COVID SERIAL KE-XXXV: PRO-KONTRA IVERMECTIN & VIT D DOSIS TINGGI UNTUK PENCEGAHAN DAN PENGOBATAN COVID-19 Tingginya lonjakan k…